Inovasi Gula Semut Merah dari Nira Aren Memperkuat Ekonomi Lokal di Desa Cikate Kecamatan Cigemblong

The Innovation of Red Ant Sugar From Palm Sap Strengthens the Local Economy in Cikate Village, Cigemblong District

  • Ucu Wandi Somantri Universitas Mathla'ul Anwar
  • Siti Aminah Universitas Mathla’ul Anwar
  • Ikah Barokah Universitas Mathla'ul Anwar
  • Heny Sasmita Universitas Mathla'ul Anwar
Keywords: ekonomi masyarakat, gula semut, peluang usaha

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat adalah suatu kegiatan yang bertujuan untuk memberikan bantuan kepada masyarakat tanpa mengharapkan imbalan finansial. Mahasiswa yang sedang menjalankan Kuliah Kerja Nyata (KKN) telah melakukan pengabdian kepada masyarakat di Desa Cikate, Kecamatan Cigemblong, dengan memanfaatkan sumber daya alam yang tersedia di desa tersebut. Fokus utama kegiatan ini adalah pada pengolahan air nira aren menjadi gula semut dengan rasa khas gula aren dan memiliki tekstur butiran halus. Dalam pelaksanaan kegiatan ini, telah diperkenalkan inovasi pengolahan air nira aren menjadi gula semut kepada masyarakat Desa Cikate. Respon dari masyarakat sangat positif, terlihat dari minat dan antusiasme peserta dalam mengikuti kegiatan ini. Selain itu, masyarakat juga menyadari bahwa pengolahan air nira aren menjadi gula semut adalah proses yang relatif sederhana dan memiliki potensi nilai jual yang tinggi. Pengabdian kepada masyarakat ini telah memberikan manfaat yang signifikan, tidak hanya dalam hal peningkatan pengetahuan tentang alternatif usaha, tetapi juga dalam meningkatkan taraf perekonomian masyarakat setempat.

 

Community service is an activity that aims to provide assistances to the community without expecting financial rewards. Students who are running a Real Work Lecture (KKN) have carried out community service in Cikate Village, Cigemblong District, by utilizing the natural resources available in the village. The main focus of this activity is on processing palm sap water into ant sugar with a distinctive taste of palm sugar and has a fine grain texture. In the implementation of this activity, innovations in processing palm sap water into ant sugar have been introduced to the people of Cikate Village. The response from the community was very positive, as can be seen from the interest and enthusiasm of the participants in participating in this activity. In addition, the community also realizes that the treatment of palm sap water into ant sugar is a relatively simple process and has a high potential selling point. This community service has provided significant benefits, not only in terms of increasing knowledge about alternative businesses, but also in improving the economic standard of the local community.

References

Alamsyah, A., Basuki, E., Handit, D., Cicilia, S., & Rahmawati, N. (2021). Teknologi Pengolahan Gula Semut. Jurnal Pepadu, 2(2), 163–167. https://doi.org/10.29303/pepadu.v2i2.2180

Anggraini, R., Ulfa, M., Achmad, E., Paiman, A., Khabibi, J., & Ratna Puri, S. (2021). PPM Pelatihan Pembuatan Gula Semut Dari Nira Pohon Aren (Arenga pinnata) Pada Wilayah UPTD KPHP Unit XIII Kabupaten Muaro Jambi. Jurnal Karya Abadi, 5(3), 145–153.

Aulia, T., Arrahman, S., Sabila, Y. R., Putri, C. H., Silaban, L. E., Ardila, M., & Disti, M. F. A. (2023). Optimalisasi Potensi Sumber Daya Pertanian Melalui Inovasi Pertanian. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 8(3), 721–728. https://doi.org/10.30653/jppm.v8i3.444

Faresta, R. A., Septiawan, A., Agustina, S. N., Zamzami, Z., & Karisma, A. M. (2020). Pengembangan Diversifikasi Olahan Produk Air Nira Bernilai Ekonomis Tinggi di Dusun Kekait Daye. Jurnal Pengabdian Masyarakat Sains Indonesia, 2(2). https://doi.org/10.29303/jpmsi.v2i2.53

Handayani, P. A., Pribadi, F. S., Rusiyanto, R., Sariyoga, S., Putri, M. R., & Andriyani, R. (2022). Inovasi Produk Gula Aren Cetak Menjadi Gula Semut Untuk Meningkatkan Nilai Jual. Jurnal Pengabdian Dinamika, 9(1), 87. https://doi.org/10.62870/dinamika.v9i1.17347

Hidayah, N., Hermawan, A., Suseno, S. H., Suryadarma, P., & Nugroho, D. A. (2019). Identifikasi Aren untuk Memetakan Potensi Bahan Baku Gula Semut yang Berkelanjutan di Dusun Gunungsurat, Pekalongan. Jurnal Pusat Inovasi Masyarakat, 1(1), 1–6.

Junita, A., Meutia, R., Andiny, P., & Wahyuningsih, P. (2022). Standarisasi Produk dan Penetapan Strategi Pemasaran Gula Semut Sebagai Upaya Peningkatan Daya Saing Produk di Desa. Jurnal Buletin Al-Ribaath, 19(1), 49. https://doi.org/10.29406/br.v19i1.3552

Jusriadi, E., Romadhoni, B., Nasrullah, N., Aisyah, S., Pasigai, M. A., & Hidayat, M. (2023). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Ekonomi Kreatif Melalui Inovasi Teknologi Dalam Pengolahan Nira Aren Menjadi Gula Semut. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(3), 2979. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i3.14874

Munira, M., Arman, M., Gusnawati, G., Darnengsih, D., Mustafiah, M., Ahmad, A., & Rauf, N. (2022). Diversifikasi Produk Olahan Berbahan Dasar Gula Merah Menjadi Aneka Minuman Bernilai Ekonomi Tinggi di Desa Borisallo Kec. Parangloe, Gowa. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 7(1), 141–147. https://doi.org/10.30653/002.202271.42

Radam, R. R., & Rezekiah, A. A. (2015). Pengolahan Gula Aren (Arrenga Pinnata Merr) di Desa Banua Hanyar Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Jurnal Hutan Tropis, 3(3), 267–276.

Ramadhani, P. C., Dewi, E., & Hasan, A. (2023). Pembuatan Gula Semut dari Nira Aren (Arenga pinnata) Menggunakan Alat Kristalisator. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 21936–21941.

Sampit, M. M. I., Kindangen, P., & Wullur, M. (2016). Analisis Rantai Nilai Gula Aren (Studi Kasus Pada Petani Nira Di Tomohon). Jurnal Emba, 4(5), 303–313. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/14115

Surya, L. P., & Scabra, A. R. (2020). Optimalisasi Aren Menjadi Produk Olahan Gula Semut Guna Meningkatkan Nilai Jual Dan Pendapatan Masyarakat Desa Pusuk Lestari. Jurnal PEPADU, 1(4), 515–522. https://doi.org/10.29303/jurnalpepadu.v1i4.144

Sutrisno, Yulianto, M. E., Ariwibowo, D., & Maulinda, N. A. (2019). Peningkatan Produktivitas Industri Gula Semut Melalui Pengembangan Proses Pemasakan Nira Aren Dan Pengeringan Gula Semut. Jurnal Pengabdian Vokasi, 01(02), 125–131. https://ejournal2.undip.ac.id/index.php/jpv/article/view/6231

Yudho, F. H. P. (2021). Peningkatan Mutu Dan Pemasaran Gula Aren. Journal of Empowerment, 2(1), 150–161. https://doi.org/10.35194/je.v2i1.1231

Published
2024-05-19
How to Cite
Somantri, U. W., Aminah, S., Barokah, I., & Sasmita, H. (2024). Inovasi Gula Semut Merah dari Nira Aren Memperkuat Ekonomi Lokal di Desa Cikate Kecamatan Cigemblong. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 9(2), 567-573. https://doi.org/10.30653/jppm.v9i2.823