Edukasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga untuk Mewujudkan Lingkungan Bersih di Kelurahan Teluk Kabung Tengah Kecamatan Bungus Teluk Kabung Kota Padang

  • Desy Kurniawati Universitas Negeri Padang
  • Indang Dewata Universitas Negeri Padang
  • Sri Benti Etika Universitas Negeri Padang
  • Umar Kalmar Nizar Universitas Negeri Padang
  • Suryelita Suryelita Universitas Negeri Padang
  • Melindra Mulia Universitas Negeri Padang
  • Trisna Kumala Sari Universitas Negeri Padang
  • Niza Lian Pernadi Universitas Negeri Padang
Keywords: 3R, batasi sampah, guna ulang sampah, daur ulang sampah, sampah organik

Abstract

Sampah merupakan salah satu persoalan mendasar terhadap lingkungan di Kelurahan Teluk Kabung Tengah, Kecamatan Bungus Teluk Kabung. Pengelolaan yang tidak tepat terhadap sampah menyebabkan pencemaran terhadap lingkungan terutama jika dibuang begitu saja pada aliran sungai yang bermuara pada pantai, bahkan dapat menyebabkan bencana banjir terhadap area pemukiman. Untuk mengatasi dampak pencemaran lingkungan dari pembuangan sampah perlu adanya solusi, yaitu penyuluhan dan edukasi mengenai bagaimana pengelolaan sampah rumah tangga diantaranya dengan memilah sampah sebelum dibuang dan menerapkan metode 3R (reuse, reduce dan recycle).  Melalui sosialisasi, edukasi dan aplikasi pada masyarakat khususnya ibu-ibu Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK), kegiatan pengabdian ini secara keseluruhan dapat menjadi solusi permasalahan sampah dari hulu. Diantara penerapan metode 3R yang telah diaplikasikan pada masyarakat yaitu dengan melakukan daur ulang sampah organik rumah tangga oleh ibu ibu-ibu PKK menjadi beberapa produk yang bernilai ekonomis, yaitu Eco-enzyme, Pupuk Organik Cair (POC), dan kompos.  Dengan diberikannya penyuluhan dan edukasi mengenai pengelolaan sampah rumah tangga pada kegiatan pengabdian pada masyarakat di kelurahan Teluk Kabung Tengah Kecamatan Bungus Teluk Kabung pada akhirnya dapat mendukung tercapainya kondisi lingkungan yang bersih, sehat dan nyaman.

 

Waste is one of the fundamental environmental problems in Teluk Kabung Tengah urban village, Bungus Teluk Kabung sub-district. Improper management of waste causes pollution to the environment, especially if it is simply disposed of in the river that empties into the beach, and can even cause floods to residential areas. To overcome the impact of environmental pollution from waste disposal, a solution is needed, namely counseling and education on how to manage household waste, including sorting waste before disposal and applying the 3R method (reuse, reduce and recycle).  Through socialization, education and application to the community, especially mothers of Family Welfare Empowerment (PKK), this community service activity can be a solution to the upstream waste problem. Among the applications of the 3R method that have been applied to the community are recycling household organic waste by PKK mothers into several economically valuable products, namely Eco-enzyme, Liquid Organic Fertilizer (POC), and compost.  By providing counseling and education on household waste management in community service activities in Teluk Kabung Tengah urban village, Bungus Teluk Kabung sub-district, it can ultimately support the achievement of clean, healthy and comfortable environmental conditions.

References

Arisona, R. D. (2018). Pengelolaan Sampah 3R (Reduce, Reuse, Recycle) Pada Pembelajaran IPS Untuk Menumbuhkan Karakter Peduli Lingkungan. Al Ulya: Jurnal Pendidikan Islam, 3(1), 39–51.

Chotimah, H. C., Iswardhana, M. R., & Rizky, L. (2022). Model Collaborative Governance dalam Pengelolaan Sampah Plastik Laut Guna Mewujudkan Ketahanan Maritim di Indonesia. Jurnal Ketahanan Nasional, 27(3), 348. https://doi.org/10.22146/jkn.69661

Dewata, I. (2019). Water quality assessment of rivers in padang using water pollution index and NSF-WQI Method. International Journal of GEOMATE, 17(64), 192–200. https://doi.org/10.21660/2019.64.16793

Fariris, G. S. (2014). Kajian Transformasi Sustainable Tourism Melalui Konsep Zero Waste Family. JIPSINDO, 1(1), 39–58.

Handayani, N. K. E., Mahaputra, I. G. R. K., Intaran, A. K. G., Aditya, I. K. G. A., & Permana, G. P. L. (2022). Edukasi Lubang Serapan Biopori Sebuah Alternatif Manajemen Sampah Organik Menjadi Kompos. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 327. https://doi.org/10.35914/tomaega.v5i2.1086

Herlinawati, H., Marwa, M., & Zaputra, R. (2022). Sosialisasi Penerapan Prinsip 3R (Reduce, Reuse, Recycle) Sebagai Usaha Peduli Lingkungan. COMPES: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 209–215.

Iryani, I., Iswendi, I., Mulia, M., Bahrizal, B., & Qurrata, F. (2021). Training in Production of Liquid Organic Fertilizer from Various Vegetable Wastes in Nagari Panyalaian Kecamatan X Koto Kabupaten Tanah Datar. Pelita Eksakta, 4(1), 70. https://doi.org/10.24036/pelitaeksakta/vol4-iss1/107

Jalunggono, G., & Destiningsih, R. (2018). Pemberdayaan Masyarakat Dan Dampak Ekonomi Pariwisata Di Desa Wisata Kutawaru Kabupaten Cilacap. Jurnal REP (Riset Ekonomi Pembangunan), 3(2), 369–378. https://doi.org/10.31002/rep.v3i2.1039

Megawan, M. B., & Suryawan, I. B. (2019). Pengelolaan Sampah Di Daya Tarik Wisata Pantai Candikusuma, Desa Candikusuma, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana. Jurnal Destinasi Pariwisata, 7(2), 239. https://doi.org/10.24843/jdepar.2019.v07.i02.p05

Prajati, G., & Darwin, D. (2018). Analisis Perilaku Komponen Sekolah terhadap Penerapan Program Zero Waste di Sekolah. ETHOS (Jurnal Penelitian Dan Pengabdian), 6(2), 192–196. https://doi.org/10.29313/ethos.v6i2.2859

Riga, R., Sari, T. K., Agustina, D., Fitri, B. Y., Ikhsan, M. H., Pratama, F. H., & Oktria, W. (2022). Pembuatan Pupuk Kompos Dari Limbah Kulit Kopi Di Daerah Penghasil Kopi Nagari Koto Tuo, Sumatera Barat. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 7(3), 584–591. https://doi.org/10.30653/002.202273.145

Suryani, I., & Amir, M. (2018). Pemanfaatan limbah anorganik oleh kelompok ibu rumah tangga di Kabupaten Pangkep. Jurnal Dedikasi, 20(1), 17–21.

Tisnawan, R., Anugrah, M. F., & Husnah, H. (2020). Mengelola Sampah Menjadi Pupuk Kompos Di Kelurahan Rantau Panjang Rumbai Pekanbaru. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin, 4(2), 135–141. https://doi.org/10.36341/jpm.v4i2.1333

Umar, I., & Dewata, I. (2018). Arahan Kebijakan Mitigasi Pada Zona Rawan Banjir Kabupaten Limapuluh Kota, Provinsi Sumatera Barat. Jurnal Pengelolaan Sumberdaya Alam Dan Lingkungan (Journal of Natural Resources and Environmental Management), 8(2), 251–257. https://doi.org/10.29244/jpsl.8.2.251-257

Widiyanti, A., Rahmayanti, A., Hamidah, L. N., Chikmawati, Z., Prayogi, Y. R., & A’yuni, Q. (2019). Pengelolaan Sampah dengan Sistem 3R di Bank Sampah Cangkringsari Berseri Desa Cangkringsari Kecamatan Sukodono Kabupaten Sidoarjo. E-Prosiding SNasTekS, 1(1), 77–82.

Yuwana, S. I. P., & Adlan, M. F. A. S. (2021). Edukasi Pengelolaan Dan Pemilahan Sampah Organik Dan Anorganik Di Desa Pecalongan Bondowoso. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Fordicate, 1(1), 61–69.

Published
2023-07-25
How to Cite
Kurniawati, D., Dewata, I., Etika, S. B., Nizar, U. K., Suryelita, S., Mulia, M., Sari, T. K., & Pernadi, N. L. (2023). Edukasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga untuk Mewujudkan Lingkungan Bersih di Kelurahan Teluk Kabung Tengah Kecamatan Bungus Teluk Kabung Kota Padang. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 8(3), 652-662. https://doi.org/10.30653/jppm.v8i3.420

Most read articles by the same author(s)